PADANG — Tim sepak bola Provinsi Sumatera Barat (Sumbar) akan berlaga menghadapi Tim asal Provinsi Lampung dalam babak semifinal Pekan Olahraga Wilayah (Porwil) Sumatera XI 2023 di Stadion Utama Riau, Panam, Kota Pekanbaru sore ini. Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah berharap Tim Sepak Bola Sumbar dapat meraih hasil maksimal dalam pertandingan sore ini. Bahkan, ia menjanjikan sejumlah bonus kepada para pemain …
Read More »